Polsek Berastagi Dinilai Tim Itwasda Polda Sumut untuk Kompolnas Awards 2025
RADARMEDAN.COM, KARO - Kepolisian Resor (Polres) Tanah Karo menerima kunjungan Tim Pengawasan Daerah (Itwasda) dari Kepolisian Daerah Sumatera Utara dalam rangka penilaian tahap awal menuju Kompolnas Awards 2025. Kegiatan ini berlangsung pada . . .