Oknum Banpol Polres Langkat Pemeras Sopir Diciduk di Labuhanbatu
RADARMEDAN.COM - Sempat melarikan diri, oknum Banpol Polres Langkat berinisial AR yang disebut-sebut melakukan pemeresan terhadap sopir minibus, akhirnya ditangkap petugas kepolisian di Rantauprapat, . . .