Ketua PKK Dairi Menjadi Pembicara Utama di Acara Sharing Session Manajemen Keuangan Rumah Tangga

Oleh : Radar Medan | 18 Mar 2021, 18:25:42 WIB | 👁 1498 Lihat
Daerah
Ketua PKK Dairi Menjadi Pembicara Utama di Acara Sharing Session Manajemen Keuangan Rumah Tangga

RADARMEDAN.COM, DAIRI – Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Dairi Ny. Romy Mariani Eddy Berutu menjadi Pembicara Utama (Key Note Speaker) dalam acara sharing session manajemen keuangan rumah tangga yang diadakan oleh Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Sidikalang pada Selasa (16/3/2021) yang dilakukan secara virtual. Dalam penyampaian materinya, Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Dairi mengatakan ada 3 hal utama dalam pengelolaan keuangan rumah tangga yakni input, proses dan output.

Input disampaikannya adalah pengasilan atau uang yang dihasilkan dari bekerja yang menjadi sumber keuangan dari keluarga. Romy Mariani mengatakan  bahwa zaman dahulu suamilah yang menjadi penghasul uang dalam keluarga atau istilahnya bread winner dalam RT.

Namun dalam perkembangannya, perempuan semakin banyak mendapat kesempatan untuk berperan di berbagai sektor dan menjadi tonggak ekonomi keluaga,” jelas Romy Mariani. Hal tersebut disampaikan Beliau tidak terlepas dari gerakan gerakan yang memperjuangkan kesetaraan gender, bahkan dunia menaruh perhatian yang besar seperti yang tertuang dalam Suistanable Development Goals (SDGS) dimana pada goals yangke 5 disebutkan Achieve Gender Equality and Empower All Women and Girls. 

Romy Mariani mengatakan saat ini banyak sekali perempuan yang menduduki jabatan penting di pemerintahan maupun dunia usaha seperti Menteri Keuangan RI Sri Mulyani yang pernah sebagai Direktur World Bank; Ketua DPR RI Puan Maharani serta President of the European Central Bank  Christine Lagande. Dipaparkan Beliau bahwa Christne Lagarde mengatakan dalam situasi krisis sebetulnya perempuan memiliki bakat memimpin yang lebih baik jika dibandingkan dengan laki laki. Hal itu diterangkan Romy Mariani disebabkan oleh beberapa faktor diantaranya karena perempuan memiliki kemampuan mendengar yang baik, lebih cermat dalam memperhatikan resiko yang timbul dari setiap keputusan. 

 Komponen kedua dalam menata keuangan RT adalah  proses dalam merancang peruntukan uang penghasilan tersebut. Dalam hal ini yang perlu diperhatikan adalah antara kebutuhan Vs keinginan. Dalam proses tersebut sangat diperlukan komunikasi antara suami dan istri untuk menentukan berapa persen alokasi antara kebutuhan utama sehari hari vs tabungan atau investasi. “Tidak ada patokan resmi ,karena masing masing rumah tangga berbeda beda jumlah penghasilan dan kebutuhannya,” jelas Romy.

Beberapa konsultan keuangan menyaranakan  dari 100 % penghasilan disisihkan 10 -20 % untuk tabungan.Yang perlu diingat dalam hal ini adalah tujuan merancangan keuangan rumah tangga ini adalah untuk kebahagian keluarga agar tidak menemukan masalah keuangan di kemudian hari. Romy Mariani mengatakan jangan sampai terjadi besar pasak daripada tiang. Salah satu hal yang dapat menghindari penggunaan uang diluar kebutuhan adalah dengan menyimpan uang di "bawah bantal". Inklusi keuangan atau pemanfaatan layanan produk2 perbankan dan asuransi masih rendah dibanding negara negara tetangga seperti  Thailand 82 %, Malasya 85 %, Singapura 98 %.

Di Kabupaten Dairi inklusi keuangan masih rendah, terlihat masih sedikitnya menggunakan layanan perbankan dan masih banyak menggunankan uang cash dan juga ketersediana ATM masih terbatas. Melihat keadaan ini Pemerintah Kabupaten Dairi diutarakannya saat ini menggalakan cashless society, dengan menghimbau para pegiat UMKM melakukan transaksi noncash dengan menggunakan Qriss sehingga masyarakat diarahkan untuk menabung dan melakukan pembayaran lewat handphone sehingga uang yang ada masuk ke dalam sistem keuangan yang akan di putar untuk menggerakkan ekonomi dalam masyarakat.

Selanjutnya, dikomponen yang ketiga adalah Output dimana output adalah penggunan uang penghasilan dalam rumah tangga seperti untuk kebutuhan utama (Prioritas) yakni belanja dapur, listrik ,gas uang sekolah anak. Kebutuhan lainnya adalah emergency yakni keadaan yang diluar kontrol kita seperti kecelakaan ,kesehatan ,kematian.

“Untuk kesehatan pergunakan layanan BPJS yang sangat murah preminya karna mendapatkan subsidi dari pemerintah atau asuransi swasta seperti asuransi jiwa ,kesehatan dan kecelakaan di sarankan agar membeli asuransi itu sedini mungkin saat usia muda agar premi/iuran murah,” ungkap Romy Mariani.

Output berikutnya adalah investasi yang bisa dari pasar modal dengan return yang tinggi tapi resiko juga tinggi; Obligasi yakni resiko lebih rendah, return lebih rendah dari produk pasar modal ; Deposito yakni paling kecil resikonya  dan bunganya relatif terjamin karna lembaga menjamin simpanan atau disebut LPS.

Dalam hal ini yang ingin ditekankan oleh Romy Mariani bahwa perempuan saat ini sudah ikut mengambil bagian dalam ekonomi rumah tangga. Seperti juga contohnya partonun di Silalahi dan kegiatan yang dilakukan PKK oleh pokja 2 PKK yakni UP2K ( Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga) yang bisa lebih digerakan / tingkatkan lagi pada saat pandemi covid. 

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Kepala KPPN Sidikalang Nova Juliana Sianturi, Narasumber dari penulis buku Keluarga Muslim Cerdas Yuria Pratiwhi Cleopatra, Anggota PKK dan Dharma Wanita Kabupaten Dairi, Kabupaten Pakpak Bharat dan Kabupaten Karo yang ikut melalui virtual.(HM/PR )


TAG : dairi


Komentar Facebook

Tuliskan Komentar dengan account Facebook

Kembali Ke halaman Utama

Berita Lainnya:

IMG-20240515-WA0134_compress67.jpg

Tunggak Pajak 250 Miliar Lebih Sejak Berdiri, Bobby Nasution Segel Mall Centre Point

🔖 METROPOLITAN 👤Radar Medan 🕔18:38:46, 15 Mei 2024

RADARMEDAN.COM - Tindakan tegas dilakukan Wali Kota Medan Bobby Nasution terhadap Mall Centre Point di Jalan Jawa, Medan, Rabu (15/5). Orang nomor satu di Pemko Medan ini menyegel mall yang dilengkapi dengan department store, retailer fashion, restoran kasual & area hiburan anak-anak tersebut. Penyegelan dilakukan karena pihak Mall . . .

Berita Selengkapnya
sorbatua.jpg

Kasus Lahan Adat dan TPL, Sorbatua Siallagan Tiba Dirumah, Penahanan Ditangguhkan

🔖 HUKUM DAN KRIMINAL 👤Radar Medan 🕔09:49:38, 18 Apr 2024

RADARMEDAN.COM, SIMALUNGUN - Masyarakat adat Ompu Umbak Siallagan di Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara, merasa sangat gembira,  pasalnya orang tua  mereka, Sorbatua Siallagan (65) yang ditangkap polisi sekira sebulan lalu ditangguhkan penahannya, dan kini sudah berada dirumah, Kamis 18 April 2024 BACA JUGA : Ricuh . . .

Berita Selengkapnya
IMG-20240321-WA0144_compress98.jpg

Rumah dan Mobil Wartawan di Labuhanbatu Dibakar OTK

🔖 HUKUM DAN KRIMINAL 👤Radar Medan 🕔18:21:31, 21 Mar 2024

RADARMEDAN.COM. LABUHANBATU - Rumah dan mobil seorang wartawan di Kabupaten Labuhanbatu, Provinsi Sumatera Utara beserta isinya hangus terbakar yang berlokasi di Lingkungan Talak Simin, Kelurahan Sirandorung, Kecamatan Rantau Utara, Kamis (21/3/2024) Sekira pukul 14.00 WIB. Menurut korban bernama Junaidi Marpaung, peristiwa itu diduga . . .

Berita Selengkapnya
20240320_082837_compress42.jpg

Ini Kronologis Tabrakan Kereta Api Kontra Truk di Pasar Bengkel Serdang Bedagai

🔖 DAERAH 👤Radar Medan 🕔10:01:08, 20 Mar 2024

RADARMEDAN.COM, SERDANG BEDAGAI - Tabrakan yang terjadi pada hari Senin tanggal 19 Maret 2024, sekitar pukul 20.27  WIB di jalan umum Medan Tebing Tinggi tepatnya di perlintasan Kereta Api Pasar Bengkel (Plang Terpasang) kini dalam lidik Polres Serdang Bedagai. Kasat Lantas Polres Serdang Bedagai AKP Andita Sitepu, SH, MH dihubungi . . .

Berita Selengkapnya
kereta_api_serdang.jpg

Truk Mogok Ditabrak Kereta Api di Pasar Bengkel Perbaungan

🔖 SEKITAR KITA 👤Radar Medan 🕔23:39:21, 19 Mar 2024

RADARMEDAN.COM, SERDANG BEDAGAI - Informasi kecelakaan Kereta Api viral di media sosial. DIkabarkan, Kereta Api menuju Medan menabrak Truk yang sedang mengalami kerusakan dijalur kereta api di Pasar Bengkel, Perbaungan, Selasa, 19/3/2024 sekira pukul 20.30 WIB. Kejadian tersebut viral di media sosial dan group whatsapp karena sempat . . .

Berita Selengkapnya
dprrrr.jpg

Inilah 10 Anggota DPR RI Asal Sumut Rekapitulasi KPUD 2024

🔖 POLITIK 👤Radar Medan 🕔06:53:06, 19 Mar 2024

RADARMEDAN.COM - Rekapitulasi hasil penghitungan suara Pemilu 2024 di Provinsi Sumatera Utara sudah selesai, Senin (18/3/2024).. Dari 3 daerah pemilihan (dapil) di Sumatera Utara dan berdasarkan Model D hasil Prov-DPR RI Sumatera Utara, inilah perwakilan Sumatera Utara yang akan duduk menjadi Anggota DPR RI Periode 2024-2029 . . .

Berita Selengkapnya
dprd7.jpg

Ini Daftar 100 Anggota DPRD Sumut Terpilih Hasil Rekapitulasi KPU

🔖 POLITIK 👤Radar Medan 🕔18:18:00, 16 Mar 2024

RADARMEDAN.COM - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumatera Utara (Sumut) telah menyelesaikan rekapitulasi penghitungan perolehan suara untuk pemilihan anggota DPRD Sumut Jumat (15/3/2024. Sesuai PKPU Nomor 6 Tahun 2023, terdapat 12 dapil untuk pemilihan anggota DPRD Sumut. Dari 12 dapil tersebut, akan terpilih 100 anggota DPRD Sumut. Setelah . . .

Berita Selengkapnya
FB_IMG_1710476126516_compress94.jpg

Presiden Jokowi Resmikan Pabrik Percontohan Minyak Makan Merah Pertama di Indonesia

🔖 NASIONAL 👤Radar Medan 🕔11:17:56, 15 Mar 2024

RADARMEDAN.COM, DELI SERDANG - Presiden Joko Widodo meresmikan pabrik percontohan minyak makan merah Pagar Merbau di Kabupaten Deli Serdang, Provinsi Sumatra Utara, pada Kamis, 14 Maret 2024. Peresmian pabrik minyak makan merah pertama di Indonesia tersebut menandai langkah maju dalam industri kelapa sawit nasional dan pemberdayaan . . .

Berita Selengkapnya
kejatisu.jpg

Dugaan Korupsi APD Covid-19, Kejatisu Tahan Kadis Kesehatan Provsu

🔖 HUKUM DAN KRIMINAL 👤Radar Medan 🕔17:48:51, 13 Mar 2024

RADARMEDAN.COM - Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara (Kejati Sumut) melakukan penahanan terhadap dua orang tersangka yang diduga melakukan tindak pidana korupsi dalam perkara Penyelewengan dan Mark-Up Program Pengadaan Penyediaan Sarana, Prasarana Bahan dan Peralatan Pendukung  Covid-19 berupa Alat Pelindung Diri (APD) di Dinas Kesehatan Provinsi . . .

Berita Selengkapnya
labatujkw.jpg

Presiden Jokowi Dijadwalkan Berkunjungi ke Labuhanbatu, Pemkab Lakukan Persiapan

🔖 DAERAH 👤Radar Medan 🕔08:31:27, 12 Mar 2024

RADARMEDAN.COM, LABUHANBATU - Presiden Republik Indonesia Joko Widodo, dijadwalkan akan melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Labuhanbatu pada Jum'at 15 Maret 2024 mendatang, berbagai persiapan dilakukan oleh unsur Forkopimda Kabupaten Labuhanbatu, Senin (11/3/2024). Plt Bupati Labuhanbatu Ellya Rosa Siregar, membenarkan rencana kunjungan . . .

Berita Selengkapnya

Berita Terbaik

Berita Utama

Temukan juga kami di

Ikuti kami di facebook, twitter, Google+, Youtube dan dapatkan informasi terbaru dari kami.

Jejak Pendapat

Anda Suka Smartphone Samsung atau OPPO?
  Samsung
  Oppo