Kasus Penghinaan Suku Pakpak, Pemilik Akun Tiktok Escobar Diamankan Sat Reskrim Polres Dairi
RADARMEDAN.COM, DAIRI - Sat Reskrim Polres Dairi akhirnya menangkap tersangka kasus dugaan penghinaan Suku Pakpak yang beredar di media sosial. Hal itu dikatakan Kapolres Dairi, AKBP Faisal Andri . . .